Minggu, 20 Januari 2013

Cara Setting Modem CDMA FLEXI


Perkembangan teknologi khususnya dalam bidang IT telah memberi kesempatan yang luas bagi masyarakat khususnya pengguna internet perorangan yang ingin melakukan koneksi internet secara Dial-Up tetapi tidak memiliki line telepon.
sekarang banyak provider yang menawarkan modem CDMA/GSM sebagai pengganti internal / eksternal modem .Modem ini diharapkan mampu melayani kebutuhan masyarakat untuk mengakses internet .
Provider CDMA setiap operator berusaha menarik pelanggan /konsumen internet dengan menawarkan fasilitas dan layanan yang lebih baik.
Berikut ini akan dijelaskan cara instalasi modem cdma sehingga dapat difungsikan untuk koneksi internet . perlu diketahui bahwa setiap merk modem memiliki software khusus untuk proses instalasinya. Software tersebut ada yang dikemas  dalam kepng cd ada yang include dalam modem tersebut .sehingga saat membeli sebuah modem CDMA perlu diketahui user manualnya.
Modem CDMA yang dijadikan contoh instalasi ini adalah modem Telebit Geemobile evdo . software berada dalam kemasan modem .cara menginstallnya sebagai berikut :
  • Masukan modem Geemobile EVDO pada port usb 
  • Selanjutnya akan ditampilkan dialog setup Geemobile EVDO, klik Next
  • Pada langkah ini Anda dapat menentukan lokasi instalasi dengan menekan tombol Browse klik Next untuk melanjutkan instalasi
  • Klik Instal pada pesan dialog yang tampil. Selanjutnya proses instalasi berjalan. Tunggu sampai selesai .
  • Klik Finish untuk mengakhiri instalasi
Setelah selesai akan muncul tampilan sebagai berikut
Sebelum Anda melakukan koneksi internet, pastikan bahwa anda telah terdaftar pada provider CDMA yang akan digunakan, dalam hal ini Flexi

Untuk melakukan pendaftaran ikuti langkah-langkah berikut ini
  • Klik Setting
  • Selanjutnya akan tampil dialog setting.
  • Klik Dun Profile lalu tekan New
  • Isilah:
  • Profile Name  : nama operator
  • APN              : dapat dikosongkan
  • User Name    : telkonmnet@flexi
  • Password     : telkom
  • Dial number  : #777

  • Klik Save untuk menyimpan koneksi

Untuk menjalankan koneksi internet klik connect dan silahkan mencoba browsing.

0 komentar:

Posting Komentar

,,,

.,.,,.

Program Komputer - Find me on Bloggers.com
Free Music Sites
Free Music Online

free music at divine-music.info

Blog Archive

About Me

About Me